F Harga dan Spesifikasi Kamera Dslr Canon Eos 760D Terbaru 2018 | Helopedia.com

Harga dan Spesifikasi Kamera Dslr Canon Eos 760D Terbaru 2018

Review Spesifikasi Dan Harga Kamera Dslr Canon Eos 760D 2018 pembahasan kali ini kita akan mereview kamera dslr Canon kelas entry level yang baru saja dikeluarkan oleh salah satu perusahaan kamera terbesar di dunia yaitu Canon, dengan tambahan fitur dan teknologi terbaru canon dengan bangga mengumumkan kamera andalannya yaitu Kamera Dslr Canon Eos 760D. kamera ini banyak dibekali dengan fitur fitur canggih yang bakalan bikin hati kebayang bayang untuk memiliki kamera super keren ini, biar penasarannya terobati yuk kita Review Harga dan Spesifikasi Kamera Canon Eos 760D  

Review Spesifikasi Harga Kamera Dslr Canon Eos 760D

Review Spesifikasi dan Harga Kamera Dslr Canon Eos 760D Terbaru
Sedikit pengulasan tentang Keunggulan Kamera Canon Eos 760D ini ia telah dibekali berbagai macam fitur canggih setara dengan kamera Canon Dslr level Middle Pro, salah satunya kamera ini dibekali dengan panel LCD atas yang dimiliki oleh kamera Middle dan Pro, melihat dari beberapa kamera sepantarannya, baru kamera Canon Eos 760D saja yang dibekali panel LCD, dan masih banyak lagi fitur premium lainnya  

Review Tanggal Rilis Kamera Canon Eos 760D / Rebel T6i
Kamera Dslr Canon Eos 760D ini di rilis tepat pada bulan april 2015 sebagai pelengkap dan pembaharuan teknologi yang belum di miliki oleh kamera dslr canon pada genenrasi sebelumnya, tampil percaya diri akan sukses dipasaran, Kamera Canon Eos 760D memberikan kecanggihan fitur istimewa yang hampir setara dengan kamera dslr kelas middle pro dan pro, supaya lebih jelasnya yuk simak Spesifikasi dan Harga Kamera Dslr Canon Eos 760D dibawah ini

Review Kelebihan & Keunggulan Canon Eos 760D


Kelebihan Kamera Canon Eos 760D Wifi In Built  
Menyesuaikan dengan kebutuhan pasar di era teknologi yang canggih ini Kamera Dslr Canon Eos 760D dibekali Wifi in Built yang akan mempermudah pengguna dalam memindahkan foto tanpa harus menggunakan kabel data, tentu ini merupakan Kelebihan Kamera Dslr Canon Eos 760D yang cukup baik bila dibandingkan Kamera Canon Eos 700D yang belum memiliki fasilitas premium seperti milik 760D 

Keunggulan Canon Eos 760D ISO expand hingga 25600
Selain memiliki fitur Wifi yang mempermudah kita dalam memindahkan data, Keunggulan kamera Dslr Canon Eos 760D juga di bekali ISO yang cukup tinggi dengan maksimal ISO 25600, dengan fungsi fitur ISO yang tinggi akan membantu pecahayaaan pada saat mengambil gambar dalam kondisi minim cahaya sekalipun. kapasitas ini tidak dimiliki oleh semua kamera dslr dikelasnya. 

Keunggulan Kamera Canon Eos 760D 19 Titik Api
Yang menjadi keunggulan Kamera Dslr Canon Eos 760D lainnya terletak pada 19 titik api yang akan mempermudah kita dalam memilih objek fokus yang lebih meluas, fitur ini juga tidak dimiliki oleh kamera dslr canon etry level generasi terdahulunya

Keunggulan Kamera Dslr Canon Eos 760D TFT LCD Touchscreen
Keunggulan lainnya yang dimiliki kamera Dslr Canon Eos 760D ini ia dibekali dengan LCD Touchscreen yang akan membuat kita merasa tampil keren saat memilikinya, selain itu lcd kamera canon eos 760d juga dapat di putar sehingga memungkinkan untuk melakukan selfi saat memotret, kapasitas ini juga akan mempermudah kita mengambil gambar dari sudut manapun yang di inginkan.
Review Harga Baru dan Bekas Kamera Dslr Canon Eos 760D
Bagi anda yang tertarik untuk memiliki kamera besutan perusahaan Canon, dengan seris Kamera Dslr Canon Eos 760D ini dapat kita bawa pulang dengan harga yang cukup bersahabat, untuk Harga  Baru Kamera Canon Eos 760D bisa anda dapatkan dengan harga Rp 10.400.000 (Body Only) dan untuk kit (EF-S18-135mm IS STM) Rp.15.550.000 sedangkan untuk Harga Second Kamera Canon Eos 760D ini bisa kita dapatkan di kisaran dengan harga Rp.8.000.000an tergantung dengan kondisi kamera dan Kitnya

Kata Kunci: Review Kamera Dslr Canon Eos 760D, Review Harga dan Spesifikasi Kamera Dslr Canon Eos 760D, Keunggulan dan Kelemahan Canon Eos 760D, Kelebihan dan Kekurangan Canon Eos 760D.

helopedia Updated at: 03.19
close
==Close==